Cara membuat read more otomatis di blogspot sangat mudah.Read more otomatis ini akan memotong tampilan depan artikel yang panjang dan anda bisa menentukan berapa banyak huruf yang akan ditampilkan di halaman depan, begitu pengunjung membuka Read more atau baca selengkapnya barulah pengunjung bisa membaca artikel penuh blog anda. Sekarang lanjut ke langkah cara membuat read more otomatis
Langkah-langkah cara membuat Read More Otomatis:
1.Login ke Dashboard Blog anda
2.Buka design > Edit HTML > centang Expand template widget
3.Cari kode </head>
4.Paste kode berikut tepat dibawah </head>
<script type='text/javascript'> var thumbnail_mode = "no-float" ; summary_noimg = 430; summary_img = 340; img_thumb_height = 100; img_thumb_width = 120; </script> <script src='http://script-bamz-us.googlecode.com/files/read-moreotomatis.js' type='text/javascript'/>
5.Selanjutnya cari kode<data:post.body/> atau <p><data:post.body/></p>
Jika sudah ketemu silahkan anda ganti kode di atas dengan kode dibawah ini
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<div expr:id='"summary" + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type='text/javascript'>createSummaryAndThumb("summary<data:post.id/>");
</script>
<span class='rmlink' style='float:right;padding-top:20px;'>
<a expr:href='data:post.url'><img src="http://lh3.ggpht.com/_kTaFrEr_318/SkKGIoU-oPI/AAAAAAAAA9g/5A_nTHvFgiI/readmore_thumb%5B2%5D.gif"></img></a></span>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><data:post.body/></b:if>
6.Terakhir simpan template dan lihat hasilnya
Sekian dan semoga bermanfaat buat kita semua
Maju terus blogger indonesia
Read more otomatis,,
BalasHapusbagus nih sepertinya
kunjungan malam hari
komentarin link
http://retakankata.com/fbsi/#jp-carousel-3668
berdasarkan blog catatan.saadillah.com
ya sob